Monday, February 25, 2013


Manfaat Daun Jambu Biji

 

Sekilas tentang daun jambu biji:

Daun yang satu ini banyak di temui di sekitar tempat tinggal kita, namun kita sering mengabaikan kebaradaannya, memang kita lebih sering memanfaatkan buah jambu biji daripada daunnya. Tanaman yang memiliki nama latin Psidium Guajava L ini memiliki kandungan kalsium, zat besi,vitamin A,B,C dan asam folat yang tinggi pada buahnya.Terus kandungan apa yang terdapat pada daunnya? Daun jambu biji mengandung zat flafonoid ,saponin, minyak atsiri,anti mutagenic,flafonoid dan alkaloid karena mengandung zat-zat di atas banyak manfaat yang terkandung dari daun jambu biji

Taukah anda manfaat daun jambu biji? 

  • Flafonoid berfungsi untukzat anti bakteri sehingga daun jambu biji banyak di manfaatkan sebagai obat anti bakteri bagi masyarakat. 

  • Saponin berfungsi untuk mengusir kolesterol sehingga tubuh dapat lebih sehat dan ramping. 

  • Minyak atsiri berfungsi untuk menghambat pertumbuhan bakteri,dalam penelitian Vieira;dkk. (2001) di sebutkan bahwa ekstrak daun jambu biji dapat menghambat perkembangan bakteri penyebab Diare . 

  • Flafonoid dan alkalid berfungsi untuk penghilang bau badan. Banyakkan manfaat daun jambu biji.semoga bermanfaat Salam sehat!

No comments:

Post a Comment